Akreditasi Prodi Sistem Informasi dan Prodi Farmasi

Akreditasi merupakan ruh bagi perguruan tinggi, baik Perguruan Tinggi Negeri (PTN) maupun Perguruan Tinggi Swasta. Dengan Akreditasi, masyarakat bisa mengetahui kinerja sebuah perguruan tinggi. Selain itu juga masyarakat akan mengetahui standar mutu sebuah perguruan tinggi atau program studi yang sesuai dengan kriteria yang sudah ditetapkan oleh Lembaga Akreditasi baik dari…

Akreditasi Prodi Agribisnis

Universitas Peradaban, yang saat ini memiliki 4 Fakultas dan 13 Prodi terus meningkatkan kualitas akademiknya. Usaha untuk itu adalah dengan melakukan akreditasi. Akreditasi merupakan penentuan standar mutu dan penilaian suatu lembaga pendidikan (pendidikan tinggi) oleh pihak di luar lembaga yang independen. Merujuk dari buku akademik “Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi”, dijelaskan…